vitamin C

By Riani Arifin - Wednesday, May 18, 2011

-bentuk tereduksi : Asam askorbat
-bentuk teroksidasi : L-dehidro askorbat
sifat:
-mudah larut dalam air dan alkohol
-mudah teroksidasi dalam keadaan larutan
-mudah rusak karena panas
-tak stabil dalam larutan alkali

METABOLISME
-diserap di usus halus -> vena porta-> semua jaringan
-dosis rendah(intake<100mg) absorbsi tinggi (80-90%). konsumsi tinggi s.d 12 gr hanya di absorbsi 16%
-semakin tinggi dosisnya maka persen absorbsi semakin kecil
-pada umumnya tubuh menyerap vitamin C sangat sedikit
-kelebihan vitamin C dari konsumsi makanan akan dibuang melalui urin
-konsumsi melebihi taraf kejenuhan berbagai jaringan dikeluarkan melalui urin dalam bentuk asam oksalat
-namun pada seseorang dengan kondisi status gizi yang buruk, maka sebagian besar dari jumlah itu dapat ditahan oleh jaringan tubuh

FUNGSI
-sintesis kolagen
-sintesis karnitin, triptofan, serotonin, tirosin
-absorbsi Fe dan Ca
-fungsi imun
-sebagai anti oksidan

KEBUTUHAN
dari AKG untuk pria dan wanita dewasa: 60 mg/hari

KEKURANGAN VITAMIN C
skorbut (scurvy)
tanda2 awal : lemah,lelah, nafas pendek, kejang otot, nyeri pada tulang, otot dan ssendi. kulit menjadi kering, kasar dan gatal. warna merah kebiruan di bawah kulit. luka sukar sembuh. sering infeksi. perdarahan gusi. gigi banyak yang tanggal. mulut dan mata kering.

KELEBIHAN VITAMIN C
-mual, diare, kram perut
-risiko batu oksalat
-vitamin C dapat bertindak sebagai pro-oksidan bila jumlahnya melebihi kebutuhan

oleh: Nurmasari S.Gz

  • Share:

You Might Also Like

0 comments